Apa Sih Arti Kata mbb? Slang Indonesia
Apa Sih Arti Kata mbb - Apakah kalian sering dichat teman/seseorang lewat whatsapp yang sudah lama anda chat dengan kata awalan mbb? Atau kalian pernah mendengar kata mbb tersebut di media sosial seperti Facebook, Instagram, Twitter bahkan Tiktok? Apakah anda tahu arti dari kata mbb tersebut?.
Jangan khawatir kalau belum tahu disini admin akan membagikan arti dan maksud dari kata mbb yang sering sekali digunakan para anak muda saat menggunakan sosial media.
Jadi sebelumnya saya ingin memberikan kasus terlebih dahulu supaya kalian paham seperti ini:
Studi kasus kata mbb
B: beb udah tidur belum? kangen nih pengen nelpon wkwk (pesan terkirim pukul 23:00)
A: mbb beb, baru bangun.. mau nelpon sekarang? (pesan terkirim pukul 06:00 keesokan harinya)
Jadi apakah sudah terbayang apa arti dari mbb? haha
Arti kata mbb adalah sebuah singkatan yang memiliki kepanjangan "maaf baru bales" ya cuma itu 😅 salah satu slang bahasa Indonesia yang sering digunakan oleh kalangan anak muda. mbb sering sekali digunakan kepada orang males ngetik dan males ngechat 😅im joking.
Jadi mbb itu cocok kalian gunakan disaat ada teman yang sudah ngechat kamu dan menunggu balasanmu tetapi kamu telat balesnya maka awali chat dengan salam dan "mbb" 😅.
Oke guys itu dia arti dari kata mbb menurut opini saya jika terdapat kesalahan mohon dimaafkan atau tolong diperbaiki dengan cara komentar dibawah, Dan apabila artikel ini bermanfaat tolong klik tombol bagikan ya 🙂 Terima kasih sudah berkunjung.
Posting Komentar
Posting Komentar